Sampul
Cite This                Tampung       
Jenis Bahan Monograf
Judul Aspek hukum perbankan : reformulasi hubungan hukum kreditur-debitur / penulis, Heru Pujo Handoko, S.H., M.H., C.L.A., C.M ; editor, Rizqi utami, S.Pd
Judul Asli
Judul Seragam
Pengarang Heru Pujo Handoko (penulis)
Rizqi utami (editor)
Edisi cetakan pertama, 2021
Pernyataan Seri
Penerbitan Banyumas : Amerta Media, 2021
Deskripsi Fisik 231 halaman ; 23 cm
Jenis Isi teks
Jenis Media tanpa perantara
Jenis Wadah volume
Informasi Teknis
ISBN 978-623-6385-41-8
ISSN
ISMN
Subjek Hukum perbankan
Abstrak Buku dengan tajuk “Aspek Hukum Perbankan: Reformulasi Hubungan Hukum Kreditur-Debitur” ini sangat menarik untuk dibaca. Penulis sangat mencermati isu-isu perbankan teraktual yang kemudian ditemui di lapangan terjadi suatu disparitas antara teori/sistem hukum perbankan yang berlaku dengan realitas dilapangan. Penulis dalam kapasitasnya sebagai penegak hukum juga kemudian menggambarkan bagaimana hubungan keperdataan penegak hukum dengan badan usaha dalam hal ini perusahaan perbankan mengenai hak dan kewajiban para pihak dalam hubungan hukum keperdataan. Uraian bab per bab yang dituliskan dalam buku ini dibuka dengan konsepsi hukum perbankan saat ini yang kemudian dibenturkan pada aspek terkini yang tak jarang terjadi tarik menarik dalam praktik perbankan, khususnya dalam aspek hubungan nasabah perusahaan perbankan.
Catatan Indeks
Bibliografi: halaman 220-226
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Bukan fiksi
Target Pembaca Umum
Lokasi Akses Online
 
 

Karya Terkait

  • Hukum dan komputer / Heru Supraptomo
  • Penyelesaian kredit mikro dengan gugatan sederhana / penulis, Herlina, S.H., M.H., M.Kn., C.L.A., Suhendry Ananta, S.H., M.H., M.Kn
  • Pertanian setelah revolusi hijau : teknologi masukan rendah (low external input for sustainable agriculture) / Tejoyuwono Notohadiprawiro, Sri Nuryani Hidayah Utami, Benito Heru Purwanto, Eko Hanudin, Makruf Nurudin, Nasih Widya Yuwono, Nur Ainun HJ. Pulungan, Fathi Alfinur Rizqi, Eka Tarwaca Susila Putra, Cahyo Wulandari, Patria Novita Kusumardani, Margi Asih Maimunah ; editor, Sri Nuryani Hidayah Utami
  • Seminar hukum nasional ke II tahun 1968
  • Praktik standaard contract (perjanjian baku) dalam perjanjian kredit perbankan / H.P. Panggabean
  • Hukum pajak / H. Heru Tjaraka. ; penelaah materi, Tjandra Wasesa.
  • Kepastian hukum dalam penyelesaian kredit macet melalui eksekusi jaminan hak tanggungan tanpa proses gugatan pengadilan / H.R. M. Anton Suyatno
  • Tindak pidana korupsi di bidang perkreditan / Gatot Supramono
  • Healthy sexual life : khusus dewasa 17+ / Heru Kustara
  • Jaminan hak tanggungan / Dr. Rio Christiawan, SH., M.Hum., M.Kn., Dr. Januar Agung Saputera, SH., M.H., M ; editor, Rahmi