Sampul
Cite This                Tampung       
Jenis Bahan Rekaman Video
Judul Djiwa kolonial / sutradara, R. Iskak
Judul Asli
Judul Seragam
Pengarang Iskak, R. (sutradara) (penulis skenario)
Boy Iskak (aktor)
Menzano (aktor)
Wahid Chan (aktor)
Ninik Djamal (aktris)
Alice Iskak (aktris)
Edisi
Pernyataan Seri
Penerbitan Jakarta : Gaya Rama Film, 1964
Deskripsi Fisik 3 kaset video : bersuara, berwarna ; 1/4 inch
Jenis Isi citra bergerak dua dimensi
Jenis Media video
Jenis Wadah kaset video
Informasi Teknis
ISBN
ISSN
ISMN
Subjek Film sejarah
Papua Barat
Abstrak Djiwa Kolonial merupakan produksi film tahun 1961. Menceritakan kondisi Indonesia, khususnya di Irian Barat pada tahun 1961. Pada saat itu, Indonesia menerjunkan pasukan terjun payung di Irian Barat yang masih dibawah kendali Belanda. Buruh menyokong perjuangan untuk mengembalikan Irian Barat dengan cara mengambil-alih perkebunan dan pabrik gula milik Belanda. Meskipun Irian Barat telah kembali ke pangkuan Ibu Pertiwi, akan tetapi produksi gula menurun. Sinder muda Jono jadi pahlawan di mata rakyat, setelah berhasil melumpuhkan Kasno, biang kerok menurunnya produksi gula.
Catatan Judul diambil dari kemasan
Alih media dari bentuk seluloid 35/16 mm koleksi Sinematek Indonesia ke dalam bentuk Digital sebagai upaya pelestarian Film Nasional
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya
Target Pembaca Umum
Lokasi Akses Online
 
 

Karya Terkait

  • Dusun besar [rekaman video] / sutradara, Usmar Ismail ; penulis cerita, Usmar Ismail ; produser, Usmar Ismail ; penyunting, Soemardjono
  • Gadis malam [rekaman video] / sutradara, Ackyl Anwari ; produser, Jiwat ; skenario, Sheila Anjani
  • An American boy visits the orient / by Sydney Greenbic ; illustration by Alice Nicholson Sacord
  • Asyiknya belajar shalat / Ninik Handrini ; ilustrator, Jack N Boy
  • The Boy from bunda berg : studies in mekanisian linguistics in honour of Tom Dutton / edited by Andrew Pawley, Malcom Ross and Darrel Tryon
  • Gambar bersama [gambar] : H. Iskak bersama istri artis lawak & film
  • Tragedy [rekaman video] : the story of Ran Obi Cd / produser, Rudi Soedjarwo
  • Film on Indonesia / Toby Alice Volkman
  • Bintang jatuh [rekaman video] / Rudi Soedjarwo ; skenario, Rako
  • Ateng raja penyamun [rekaman video] / Sutradara, Pitrajaya Burnama; cerita, Edy Sud