Sampul
Cite This                Tampung       
Jenis Bahan Monograf
Judul Contemporary theories of learning : teori-teori pembelajaran kontemporer / Knut Illeris ; penerjemah, M. Khozim
Judul Asli Contemporary theories of learning
Judul Seragam
Pengarang Illeris, Knut (pengarang -) - (Pemahaman komprehensif tentang pembelajaran manusia)
M. Khozim (penerjemah)
Jarvis, Peter (pengarang -) - (Belajar menjadi seorang person di dalam masyarakat: belajar menjadi aku)
Kegan, Robert (pengarang -) - (“ Form” apa yang ber-transformasi?: pendekatan konstruktif-developmental terhadap pembelajaran transformatif)
Engestrom, Yrjo (pengarang – Pembelajaran ekspansif : kea rah rekonseptualisasi aktivitas-teoretis)
Elkjaer, Bente (pengarang -) - (Pragmatisme : teori pembelajaran untuk masa depan)
Mezirow, Jack (pengarang -) - (Sekilas tentang pembelajaran transformatif)
Gardner, Howard (pengarang -) - (Pendekatan majemuk terhadap pembelajaran)
Alheit, Peter (pengarang -) - (Pembelajaran biografis – dalam wacana pembelajaran seumur hifup yang baru)
Heron, John (pengarang -) - (Daur kehidupan dan daur pembelajaran)
Tennant, Mark (pengarang -) - (Pembelajaran sepanjang-hidup sebagai teknologi diri)
Bruner, Jerome (pengarang -) - (Kultur, pikiran, dan pendidikan)
Usher, Robin (pengarang -) - (Pengalaman, pedagogi, dan praktik social)
Ziehe, Thomas (pengarang -) - (‘Masalah pembelajaran normal’ pada anak muda: dalam konteks sikap dasar kultural)
Lave, Jean (pengarang -) - (Praktik pembelajaran)
Wenger, Etienne (pengarang -) - (Teori pembelajaran social)
Wildemeersch, Danny (pengarang -) - (Pembelajaran transisional dan fasilitasi refleksif)
Edisi Cetakan I
Pernyataan Seri
Penerbitan Bandung : Laksana, 2011
Deskripsi Fisik xii, 308 halaman : ilustrasi ; 24 cm
Jenis Isi teks
Jenis Media tanpa perantara
Jenis Wadah volume
Informasi Teknis
ISBN 979-13057-58-7
ISSN
ISMN
Subjek Pembelajaran - Filsafat
Pendidikan dewasa
Abstrak Sejak beberapa dasawarsa terakhir, banyak teori pembelajaran yang dikemukakan para ahli. Di dalam buku ini menyajikan 16 teori pembelajaran ciptaan para teoritis pembelajaran terkini yang paling berpengaruh di dunia. Para ahli tersebut memaparkan pemahaman mereka tentang apa itu pembelajaran dan bagaimana pembelajaran manusia berlangsung. Mereka masing-masing menyajikan teks rintisan atau ikhtisar yang sepenuhnya baru.
Catatan Judul asli : Contemporary theories of learning
Termasuk bibliografi
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Bukan fiksi
Target Pembaca Umum
Lokasi Akses Online
 
 

Karya Terkait

  • Belajar dan pembelajaran : dilengkapi dengan model pembelajaran, strategi pembelajaran, pendekatan pembelajaran dan metode pembelajaran / Lefudin, M.Pd.
  • Pembelajaran transformatif : model pembelajaran yang memberdayakan
  • Model pembelajaran teams games games tournament (TGT) dan Jigsaw melalui pendekatan saintifik / FX. Agus Hariyanto
  • Self love : cintailah dirimu, maka kehidupan akan mencintaimu / Janeera Amba ; penyunting, Zaka Putra Ramdani
  • Model dan pendekatan pembelajaran : dilengkapi dengan contoh perangkat pembelajaran dan instrumen penilaian untuk diterapkan dalam proses pembelajaran di kelas / Yanti Rosinda Tinenti
  • 99 logika transformatif : refleksi diri untuk optimalisasi peran kehidupan / penulis, Dr. Hamzah, M.Ag. ; penyunting, Ahmad Jauhari
  • Pengembangan model dan metode pembelajaran dalam dinamika belajar siswa / H. Darmadi, A.Ag., M.M., MM.Pd., M.Si.
  • Mewarga dengan hati : pembelajaran transformatif sebagai respons pedagogis kristiani terhadap tantangan pendidikan kewarganegaraan dalam konteks Indonesia masa kini/ Justitia Vox Dei Hattu
  • Strategi pembelajaran: suatu pendekatan bagaimana meningkatkan kegiatan belajar siswa secara transformati / penulis, Haidir, Salim; editor, Rusmiati
  • Pembelajaran sejarah transformatif : untuk materi sejarah kontroversial /